Assalamu'alaikum ustadz
Mau tanya, ada ruqyah supaya seseorang tidak lanjutkan berselingkuh? Ini masalah temen ana, ana juga tidak tau mau kasih solusi apa buat dia tapi dia punya azzam untuk meninggalkan hal buruk tersebut karena sudah berselingkuh 30 hari.
Jawaban :
Wa'alaikum salam Warohmatullahi Wabarokatuh
Pertanyaan di atas adalah adakah cara meruqyah orang selingkuh?
Jawabannya tidak ada.
Kalau pertanyaannya bisakah pelaku selingkuh di tazkiyah jawabannya bisa. Peruqyah harus menjadi wasilah buat orang yang mau bertobat bukan hakim dan menghukumi palaku dosa besar. Biasanya mereka datang karena keluhan Aids, hepatitis, penyakit kelamin, kangker rahim, kista mium dan lainnya. Berikut juga masalah psikologis LGBT dan semisalnya.
Jawabannya tidak ada.
Kalau pertanyaannya bisakah pelaku selingkuh di tazkiyah jawabannya bisa. Peruqyah harus menjadi wasilah buat orang yang mau bertobat bukan hakim dan menghukumi palaku dosa besar. Biasanya mereka datang karena keluhan Aids, hepatitis, penyakit kelamin, kangker rahim, kista mium dan lainnya. Berikut juga masalah psikologis LGBT dan semisalnya.
Sebaiknya tazkiyah jelaskan tentang Ruqyah dan Ruqyah saja dengan prosedur yang Roqi fahami bisa jadi mereka berbuat maksiat dari dosa-dosa besarnya karena pengaruh syatan dari golongan Jin dan syetan ini menghalangi mereka dalam bertaubat serta dibuatnya sakit dan dibuatnya bermasalah dalam kehidupan terutama ibadah.
Roqi harus yakin bahwa Allah yang menunjukan mereka bertemu dengan seorang peruqyah karena bisa jadi ruqyah adalah wasilah mereka mendapat ampunan Allah azzawajalla.
Saya pernah menangani pezina laki-laki tukang kawin siri, pelacur, homo pelaku sodomi, lesbian, bahkan ada yg lebih itu BISEXSUAL. Kita bisa ruqyah mereka dengan tazkiyah, perkara hukuman mereka bukan Ranah peruqyah selagi mereka mau bertaubat Allah berikan Jalan ada yang sembuh dari penyakitnya ada yang butuh proses seiring taubatnya, ada yang memang sudah dalam kondisi azab.
Jadi ruqyah saja..
Di jawab oleh Ustadz Abu Azhar
Dear readers, after reading the Content please ask for advice and to provide constructive feedback Please Write Relevant Comment with Polite Language.Your comments inspired me to continue blogging. Your opinion much more valuable to me. Thank you.